Dalam rangka mencegah terjadinya penyakit DBD kami keluarga besar SDN Gebyog mengawali dengan kegiatan “Sikat Berintik. Sikat Berintik adalah Siswa Sekolah Giat Memberantas Jentik. Kegiatan awal ini dilakukan serentak di Kabupaten Boyolali pada tanggal 10 Desember 2024 yang selanjutkan akan dilaksanakan secara berkala pada setiap hari…